Rabu, 27 Februari 2019

Cara Swift Refresh Layout Webview Di - Sketchware

Swift refresh berfungsi untuk meng-refresh sebuah halaman webview, Yang bertugas utuk memuat ulang sebuah halaman.


Oke langsung saja ke caranya, kalian hanya perlu mengikuti instruksi dari saya untuk membuatnya dengan benar...


1. Buat project baru di Sketchware kalian.


2. Tambahkan Linear(V) dan ubah Width ke Match_Parent.



3. Tambahkan juga Webview dalam Linear(V).


4. Lalu pilih Event dan dan masuk ke dalam OnCreate.


5. Dalam onCreate tambahkan add source.


Dan tambahkan juga code ini di dalam add source.

final android.support.v4.widget.SwipeRefreshLayout sr = new android.support.v4.widget.SwipeRefreshLayout(this); sr.setLayoutParams(new LinearLayout.LayoutParams(android.widget.LinearLayout.LayoutParams.MATCH_PARENT, android.widget.LinearLayout.LayoutParams.MATCH_PARENT)); linear1.addView(sr); final WebView wb = (WebView)findViewById(R.id.webview1); wb.getSettings().setJavaScriptEnabled(true); linear1.removeView(wb); linear1.post(new Runnable() { @Override public void run() { sr.addView(wb); } }); wb.setWebViewClient(new WebViewClient() { public void onPageFinished(WebView view, String url) { sr.setRefreshing(false); }}); sr.setOnRefreshListener( new android.support.v4.widget.SwipeRefreshLayout.OnRefreshListener() { @Override public void onRefresh() { wb.reload(); } } );

6. Tambahkan juga Block Webview loadUrl
dan masukan Url yang ingin kalian tuju


Jika sudah lalu save dan kembali ke halaman utama.

7. Selanjutnya adalah mengaktifkan AppCompat.





Jika sudah, Test aplikasi yang tadi kalian buat dan install.


Sekiat Tutorial Dari Saya, Dan Tunggu Update Tutorial Sketchware Terbaru Dari Saya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar